Mengharap pariwisata kolam renang dapat bangkit lagi di tahun 2021
Ketika pandemi Covid-19 menerpa Tanah Air mulai Maret lalu, banyak sektor yang terimbas. Termasuk sektor pariwisata yang ikut terpukul. Salah satunya adalah kolam berenang.
Banyak dari himbaun pemerintah pusat untuk menutup sementara wisata kolam renang , padahal banyak pebisnis yang hanya mencari penghasilan memalui bisnis kolam renang .
Selama mematuhi protokol di kolam renang untuk memastikan keamanan dan keselamatan bersama , sebenarnya wisata kolam renang dapat dibuka kembali karena menurut beberapa ahli kesehatan juga belum ada bukti tentang penyebaran virus didalam air , karena kandungan klorin.
Beriku tips untuk pebisnis kolam renang agar ditahun 2021 dapat menciptakan daerah tujuan wisata yang aman dan nyaman untuk seluruh kalangan :
- Air kolam memakai disinfektan dengan klorin 1-10 ppm atau bromin 3-8 ppm, sehingga pH air mencapai 7,2-8.
- Ini dilakukan setiap harinya dan hasilnya diinformasikan di papan informasi agar dapat diketahui pengunjung.
- Pembersih dan disinfektan diberikan ke seluruh permukaan di sekitar kolam renang, seperti tempat duduk, lantai, dan sebagainya.
- Jarak aman antar pengunjung harus dijaga saat di ruang ganti.
- Pengguna kolam renang harus berada dalam keadaan sehat dan wajib mengisi formulir self-assessmentrisiko COVID-19. Jika hasilnya termasuk risiko tinggi, maka orang tersebut tidak boleh berenang.
- Jumlah pengunjung dibatasi sehingga bisa jaga jarak.
- Pengunjung wajib menggunakan peralatan pribadi, seperti handuk, kacamata renang, peralatan mandi, dan sebagainya.
- Pengunjung wajib menggunakan masker sebelum dan sesudah berenang.
- Pengunjung wajib melakukan pengecekan suhu sebelum masuk ke area kolam renang.
- Setiap fasilitas kolam renang publik diwajibkan menyediakan tempat cuci tangan dan hand sanitizer.
Jika anda mempunyai pertanyaan, atau ingin info & konsultasi lebih lanjut tentang pembuatan & perawatan kolam renang, atau bahkan ingin merenovasi dan membuat kolam renang, jangan ragu untuk langsung menghubungi kami :
WORK SHOP
Alamat kantor : Lalung Waterland, Krakal Arum Jungke, Karanganyar
Layanan Konsultasi, Kontak Team Bisniskolamrenang.com
Phone : 0812 3797 9719
WA : 0812 3797 9719
Web : www.bisniskolamrenang.com